Giat Bin Rohtal Yasinan Dan Doa Bersama, Untuk Mendekatkan Diri Kepada Allah SWT, Serta Memupuk Keimanan, Ketakwaan Pada Seluruh Anggota Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon

    Giat Bin Rohtal Yasinan Dan Doa Bersama, Untuk Mendekatkan Diri Kepada Allah SWT, Serta Memupuk Keimanan, Ketakwaan Pada Seluruh Anggota Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon

    KAB. CIREBON - Bertempat di Mushola Al Barkah Mapolsek Ciwaringin Polresta Cirebon, telah di laksanakan kegiatan Bin Rohtal Yasinan dan Doa bersama, yang bertujuan untuk meningkatkan keimanan, ketakwaan dan memohon keselamatan seluruh personil kepada Allah SWT sehingga dalam melaksanakan tugasnya sebagai anggota Polri selalu di lindungi, diberikan kesehatan dan keselamatan sehingga dapat melaksanakan tugas dan memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat dan wilayah hukum Polsek Ciwaringin menjadi kondusif. Kamis. (20/06/2024)


    Dalam giat Bin Rohtal tersebut dipimpin oleh Kanit Reskrim Ipda Mashuri S, Sos, dalam dan Kanit Reskrim, menyampaikan bahwa kita harus selalu ingat kepada Allah SWT dalam bertugas dan Niatkan semua karena Allah SWT sehingga apa yang kita kerjakan mendapat ridho allah SWT sehingga menjadi kondusif kita juga mendapat pahala serta mendo'akan kesehatan personel Polsek Ciwaringin sehingga dapat bertugas melayani masyarakat lebih maksimal dan situasi wilayah kecamatan Ciwaringin lebih aman dan kondusif.


    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Sumarni, SH. S.I.K. M. H. melalui Kapolsek Ciwaringin AKP. Baban Kurbandi, mengatakan kegiatan rutin Bin Rohtal Doa Yasinan dan Doa Bersama, tersebut rutin di laksanakan setiap hari Kamis dan tempatnya di Mushola Al Barkah Mapolsek Ciwaringin, guna untuk mendekatkan diri kepada yang maha kuasa, Allah SWT, agar selalu di lindungi, dan berikan keselamatan serta kesehatan sehingga kita bisa melaksanakan tugas dalam melayani masyarakat dengan baik, dan keikhlasan.

    polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Bentuk Bhayangkara yang religius dan bertaqwa...

    Artikel Berikutnya

    Untuk Lebih Mendekatkan Diri Kepada Allah...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Polsek Sedong sambang ke kantor Panwascam, Sinergitas jelang Pilkada Serentak tahun 2024.
    Dalam rangka menghadapi Pilkada 2024 Pattoli Polsek Plered kontrol Satkamling di Desa Kaliwulu.
    Bhabinkamtibmas Polsek Weru Hadiri Musrenbang Desa Setu Wetan
    Tokoh Masyarakat Desa Weru Kidul Bapak Sumedi Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    JUM’AT BERKAH  BID PROPAM POLDA JABAR UNTUK PERERAT TALI SILATURAHMI
    Patroli malam dilakukan oleh Unit Patroli Polsek Sedong dalam menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif
    Kanit Reskrim Polsek Pangenan *Ipda Indra Jaya beserta Bripka Ridwan dialogis dengan karyawan Spbu Desa Astanamukti Kecamatan Pangenan sampaikan pesan Kamtibmas
    Kapolsek Ciwaringin dan anggota, menghadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW.
    Polsek Kaliwedi Gelar Patroli Siang untuk Cegah Kriminalitas dan Gangguan Kamtibmas
    Jalin Silaturahmi Dan Sinergitas Kapolda Jabar Ajak Seluruh Lapisan Masyarakat Kabupaten Garut  Jaga Keamanan Wilayah
    KEHADIRAN POLRI DITENGAH-TENGAH MASYARAKAT
    Kanit Reskrim Polsek Pangenan *Ipda Indra Jaya beserta Bripka Ridwan dialogis dengan karyawan Spbu Desa Astanamukti Kecamatan Pangenan sampaikan pesan Kamtibmas
    Tingkatkan Kondusifitas Jelang Pilkada 2024, Bhabinkamtibmas lakukan Sambang Dialogis.
    Anggota Patroli lakukan Upaya dalam menjaga Kamtibmas tetap kondusif.
    Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. Sambangi Kantor Panwascam Ciledug, Ajak junjung Netralitas dan jaga Kamtibmas Jelang Pilkada Serentak 2024.
    Kapolsek Klangenan Polresta Cirebon Pimpin Apel KRYD Malam Minggu Antisipasi Gangguan Kamtibmas
    Patroli malam dilakukan oleh Unit Patroli Polsek Sedong dalam menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif.
    Kapolresta Cirebon Menjadi Narasumber Sinergitas Antar Aparatur Pemerintahan Daerah TNI/Polri, Pemerintah Desa Dan FKDM Kecamatan
    Cegah Aksi Kejahatan Polsek Beber Polresta Cirebon Patroli Obyek Vital

    Ikuti Kami