Kapolresta Cirebon Resmikan Bantuan Rumah Tidak Layak Huni

    Kapolresta Cirebon Resmikan Bantuan Rumah Tidak Layak Huni
    KAB. CIREBON -  Kapolresta Cirebon, Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H, meresmikan bantuan renovasi Rumah Tidak Layak Huni kepada warga di Desa Gembonganmekar, Kecamatan Babakan, Kabupaten Cirebon, Rabu (31/7/2024). Kegiatan tersebut diikuti Kabag Ren, Kasat Intel, Kasat Lantas, dan Ps. Kasat Binmas Polresta Cirebon, Kapolsek Babakan, Danramil Babakan, Camat Babakan, Kuwu Gembonganmekar, perwakilan BJB Sumber, dan lainnya. "Kami merenovasi rutilahu ini menjadi layak huni. Dalam pelaksanaan program kegiatan ini juga kami dari Polresta Cirebon bekerja sama dengan Bank BJB Sumber, dan lainnya" ujar Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H. Ia mengatakan, kegiatan tersebut merupakan wujud nyata kepedulian Polresta Cirebon untuk membantu masyarakat dalam rangka menekan jumlah rutilahu di wilayah Kabupaten Cirebon. "Kami memastikan siap membantu pemerintah daerah dalam menyukseskan program pembangunan di Kabupaten Cirebon. Termasuk penanganan masalah rutilahu untuk diperbaiki menjadi lebih layak, " kata Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H.

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Kapolresta Cirebon Menjadi Narasumber Sinergitas...

    Artikel Berikutnya

    Ops miras (Pekat) Polsek Plered, malam hari...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Polsek Sedong sambang ke kantor Panwascam, Sinergitas jelang Pilkada Serentak tahun 2024.
    Dalam rangka menghadapi Pilkada 2024 Pattoli Polsek Plered kontrol Satkamling di Desa Kaliwulu.
    Bhabinkamtibmas Polsek Weru Hadiri Musrenbang Desa Setu Wetan
    Tokoh Masyarakat Desa Weru Kidul Bapak Sumedi Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Kapolsek Lemahabang pimpin Pengamanan panggung keliling sidomuncul.
    Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon Amankan Pelaku Curanmor
    Polsek Susukan lebak lakukan Pengaturan Lalu-lintas pagi hari memberikan pelayanan di Pertigaan Susukan lebak.
    Jaga Kondusifitas, Polsek Pangenan Laksanakan Patroli Dialogis
    POLDA JABAR BERSAMA KODAM III SILIWANGI TINGKATKAN SOLIDITAS DAN SINERGITAS DALAM RANGKA MENJAGA KAMTIBMAS DIMASA PILKADA  2024
    Kapolsek Talun Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H Di Musolla Tukjasi Desa Wanasaba Kidul
    Anggota Polsek Arjawinangun Patroli Dialogis bersama warga masayarakat dalam menciptakan suasana Kondusip di lingkungan masyarakat jelang Pilkada 2024.
    Polsek Sedong sambang ke kantor Panwascam, jalin silaturahmi dan kordinasi jelang Pilkada Serentak tahun 2024.
    Jaga Kondusifitas, Polsek Pangenan Laksanakan Patroli Dialogis
    Optimalkan pengamanan kampanye Pilkada 2024 Bid Dokes Polda Jabar  Lakukan Pemeriksaan  Anggota 
    Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. Sambangi Kantor Panwascam Ciledug, Ajak junjung Netralitas dan jaga Kamtibmas Jelang Pilkada Serentak 2024.
    Kapolsek Klangenan Polresta Cirebon Pimpin Apel KRYD Malam Minggu Antisipasi Gangguan Kamtibmas
    Patroli malam dilakukan oleh Unit Patroli Polsek Sedong dalam menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif.
    Kapolresta Cirebon Menjadi Narasumber Sinergitas Antar Aparatur Pemerintahan Daerah TNI/Polri, Pemerintah Desa Dan FKDM Kecamatan
    Cegah Aksi Kejahatan Polsek Beber Polresta Cirebon Patroli Obyek Vital

    Ikuti Kami