Patroli malam hingga jelang Subuh dilakukan sebagai Upaya Polsek Sedong Polresta Cirebon dalam menjaga Kamtibmas tetap kondusif.

    Patroli malam hingga jelang Subuh dilakukan sebagai Upaya Polsek Sedong Polresta Cirebon dalam menjaga Kamtibmas tetap kondusif.
    KAB CIREBON - Unit Patroli Polsek Sedong Polresta Cirebon melaksanakan patroli malam hari Dialogis  dengan masyarakat, memberikan himbauan Kamtibmas dan mengajak warga aktif untuk menciptakan  situasi kamtibmas yang kondusif jauh dari kejahatan. Minggu malam.(23/06/2024).  Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan oleh Aipda bersama Briptu Yoggi Iskandar kontrol objek vital, pemukiman penduduk, Jalan-jalan toang, Poskamling, perbatasan, dan tempat-tempat yang dianggap rawan C. 3 serta kejahatan lainnya. Dan dialogis bersama warga masyarakat menampung informasi, menerima keluhan tentang kamtibmas serta memberi himbauan-himbauan tentang kamtibmas untuk cegah kejahatan pada malam hari dan ciptakan situasi kamtibmas yang kondusif.  Kapolresta Cirebon Kombes. Pol. Sumarni, S.I.K, S.H, M.H. melalui Kapolsek Sedongn AKP. Ujang Sarifudin, SH. menjelaskan kegiatan patroli malam hari dan memberikan Himbauan kepada warga untuk aktif  bersama Polsek Sedong Polresta Cirebon di laksanakan patroli guna menjaga kondusifitas serta keamanan dan menyampaikan pesan Kamtibmas  dalam menjaga kondusifitas diwilayah hukum Polsek Sedong Polresta Cirebon di  wilayah Hukum Polsek Sedong Polresta Cirebon yang di nilai rawan terjadi nya kejahatan  di malam hari guna mencegah terjadinya kejahatan jalanan tersebut dan memberikan rasa aman terhadap warga masyarakat yang beraktivitas di luar rumah dimalam hari. 

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Anggota Polsek Astanajapura Laksanakan Giat...

    Artikel Berikutnya

    Mengurangi Kemacetan Polsek Sumber lakukan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Sukseskan Pilkada Yang Damai, Polsek Pabuaran Laksanakan Patroli Sambangi Panwascam
    Jaga Kondusiiftas Jelang Pilkada 2024, Polsek Plered Laksanakan Patroli Obyek Vital
    Jaga Kondusiiftas Jelang Pilkada 2024, Polsek Sedong Laksanakan Patroli Malam Hari
    Polsek Sedong Kontrol Gudang Logistik Pilkada di PPK Kec. Sedong, Pastikan Pilkada 2024 Aman
    Polsek Karangsembung Gelar Pengajian Binrohtal Rutin
    Bhabinkamtibmas Ds. Kepongpongan Sambangi Warganya
    Sosialisasi Wawasan Kebangsaan dalam rangka Pencegahan Faham Intoleransi dan Radikalisme di SMA Negeri 1 Beber Kab. Cirebon
    Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada 2024, Polsek Susukan Patroli alat Peraga Kampanye
    Ciptakan Situasi yang Kondusif jelang Pilkada 2024, Polsek Lemahabang laksanakan Razia Miras di wilayah hukumnya.
    Jalankan Asta Cita Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia, Kapolsek Kaliwedi tingkatkan Ketahanan Pangan di lingkungan Warga. .
    Police goes to School Kanit Binmas  Polsek Susukan Binluh kepada Siswa Siswi SMKN agar jauhi judi online atau slot.
    Polsek Talun Lakukan Pengamanan Pendistribusian Logistik Pilkada 2024
    Polsek Sedong Lakukan Patroli rutin di malam ciptakan situasi kamtibmas yang kondusif jelang Pilkada tahun 2024.
    Bhabinkamtibmas Desa Sarajaya Hadiri Pelantikan KPPS Pilkada Tahun 2024 di Desa Sarajaya Kecamatan Lemahabang Kabupaten Cirebon
    Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. Sambangi Kantor Panwascam Ciledug, Ajak junjung Netralitas dan jaga Kamtibmas Jelang Pilkada Serentak 2024.
    Kapolsek Klangenan Polresta Cirebon Pimpin Apel KRYD Malam Minggu Antisipasi Gangguan Kamtibmas
    Patroli malam dilakukan oleh Unit Patroli Polsek Sedong dalam menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif.
    Kapolsek Klangenan Polresta Cirebon Kontrol Pos Kamling di Desa Danawinangun
    Kapolresta Cirebon Menjadi Narasumber Sinergitas Antar Aparatur Pemerintahan Daerah TNI/Polri, Pemerintah Desa Dan FKDM Kecamatan

    Ikuti Kami